JALAN SANTAI BERSAMA DALAM RANGKA HUT PEMASYARAKATAN KE 49

JALAN SANTAI BERSAMA DALAM RANGKA  HUT PEMASYARAKATAN KE 49

Jayapura (26/04/2013), Dalam rangka memeriahkan HUT Pemasyarakatan ke 49 tahun 2013, Divisi Pemasyarakatan Kantor wilayah Kementerian Hukum dan HAM Papua beserta jajaran unit pelaksana Teknis Pemasyarakatan menggelar jalan santai bersama yang bertemakan “Jalan Santai Dalam Rangka Hari Bhakti Pemasyarakatan ke 49 Tahun 2013”, tujuan dari jalan santai ini untuk dapat

BAKTI SOSIAL DONOR DARAH DALAM RANGKA MENYAMBUT HUT PEMASYARAKATAN KE 49

BAKTI SOSIAL DONOR DARAH DALAM RANGKA MENYAMBUT  HUT PEMASYARAKATAN KE 49

Jayapura (25/04/2013), Dalam rangka menyambut HUT Pemasyarakatan Ke-49, yang bertemakan “MEMBANGUN PEMASYARAKATAN YANG BERSIH DAN MELAYANI”Divisi Pemasyarakatan Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Papua beserta Jajaran Unit Pelaksana Teknis Pemasyarakatan di Jayapura bekerjasama dengan Palang Merah Indonesia (PMI) mengadakan kegiatan Bakti Sosial Donor Darah yang bertempat di Ruang Rapat Divisi

MONITORING DAN EVALUASI RANHAM KABUPATEN SUPIORI

MONITORING DAN EVALUASI RANHAM KABUPATEN SUPIORI

 

   

 

Jayapura (22/04/2013), Kabupaten Supiori ini adalah kabupaten pemekaran dari Kabupaten Biak Numfor, yang terletak dibagian utara pulau biak dan berbatasn langsung dengan samudra Pasifik. Dalam rangka mewujudkan Penghormatan, Perlindungan, Pemajuan, Pemenuhan dan Penegakan Hak Asasi Manusia  dalam pelaksanaan Peraturan Presiden Nomor 23 tahun 2011 tentang Rencana Aksi Nasional Hak Asasi

MONITORING DAN EVALUASI PELAKSANAAN RANHAM KABUPATEN BIAK NUMFOR

MONITORING DAN EVALUASI PELAKSANAAN RANHAM KABUPATEN BIAK NUMFOR

Biak Numfor (17/04/2013), Sejakdikeluarkannya/diterbitkan Surat Keputusan Bupati Kabupaten Biak Numfor Nomor : 133 Tahun 2012 tanggal 20 Juni 2012 tentang Pembentukan Pelaksana  Rencana Aksi Nasional Hak Asasi Manusia Kabupaten Biak Numforyang diamanatkan dalam Peraturan Presiden Nomor 23 tahun 2011 tentang Rencana Aksi Nasional Hak Asasi Manusia (RANHAM), Kantor Wilayah Kementerian

PERAYAAN PASKAH BERSAMA DI PANTI ASUHAN LASKAR KRISTUS

PERAYAAN PASKAH BERSAMA DI PANTI ASUHAN LASKAR KRISTUS

Jayapura (08/04/2013),Dalam rangka merayakan Paskah 2013 Keluarga besar Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Papua beserta Unit Pelaksana Teknis yang berada di Jayapura merayakan Paskah bersama anak-anak panti asuhan Laskar Kristus Kortosari pada hari sabtu tanggal 06 April 2013 yang bertempat di Panti Asuhan Laskar Kristus Kortosari Kabupaten Sentani yang