Tingkatkan Imunitas Di Masa Pandemi, Kemenkumham Adakan Olahraga Bersama Secara Virtual.

WhatsApp_Image_2021-08-20_at_10.19.11.jpeg

Jayapaura, 20 Agustus 2021

Humas Papua - dimasa pandemi Covid-19 saat ini harus terus menjaga kebugaran dan kesehatan penting dilakukan, pada kesempatan kali ini, Kementerian Hukum dan HAM mengadakan kegiatan olahraga bersama secara virtual, Jumat (20/8/2021), Olahraga bersama ini diikuti oleh seluruh unit Eselon I, Kantor wilayah, dan seluruh jajaran ASN Kemenkumham di seluruh Indonesia.

Pada Kanwil Kemenkumham Papua, turut serta dalam kegiatan Vertual ini di Aula lantai 2 kanwil, Kakanwil Kemenkumham Papua Anthonius M Ayorbaba serta Pimpinan Tinggi Pratama, dan sejumlah pejabat struktural lainnya, dengan tetap menerapkan protokol kesehatan.

Kegiatan ini merupakan komitmen dan upaya Pimpinan Kementerian Hukum dan HAM agar seluruh jajaran Kementerian Hukum dan HAM tetap sehat dan optimis dan dapat melalui pandemi dengan tetap sehat dan produktif.

Covid ini memaksa dan membuat kita paham dan terbiasa dengan dunia digital, Kegiatan ini dapat diterapkan untuk meningkatkan efektivitas dan efisiensi kerja, Kegiatan Olah raga ini bertujuan untuk menjaga stamina tubuh agar tetap sehat dalam melaksanakan kegiatan sehari hari, karena didalam tubuh yang sehat akan terdapat jiwa yang sehat, sehingga dengan tubuh yang sehat dan selalu prima itulah kita semua akan dapat melaksanakan tugas dan fungsi sebagai tunas-tunas pengayoman dengan maksimal.

kegiatan dilanjutkan dengan olahraga pernafasan dengan melatih olah rasa dan olah gerak serta dilanjutkan dengan konsultasi kesehatan secara virtual.(**)

WhatsApp_Image_2021-08-20_at_10.19.08_1.jpeg

WhatsApp_Image_2021-08-20_at_10.19.07.jpeg

 

 

 

 

 

 

WhatsApp_Image_2021-08-20_at_10.19.09.jpeg

 

WhatsApp_Image_2021-08-20_at_10.19.05.jpeg

WhatsApp_Image_2021-08-20_at_10.19.10.jpeg

 

LAPORAN TIM HUMAS KANWIL KEMENKUMHAM PAPUA

Web : www.papua.kemenkumham.go.id

Twitter : @kanwilpapua

IG : humaskemenkumhampapua

FB : Humas Kemenkumham Papua


Cetak   E-mail